Postingan saya kali ini random ya. Hehe.. :D Seharusnya menjadi bahasan paling awal dan yang paling penting, tetapi baru sempat diposting. Hihi.. :"> Kali ini saya ingin menjabarkan tentang bagaimana cara membuat blog di Blogspot.
Berikut langkah-langkahnya:
1. Sebelumnya anda harus mempunyai alamat e-mail Gmail terlebih dahulu. Jika anda belum mempunyai alamat e-mail Gmail, silahkan anda mendaftar terlebih dahulu disini.
2. Klik Create an account,
3. Isi lengkap biodata anda, kemudian klik I accept Create my account.
4. Klik Show me my account. Nah sekarang e-mail Gmail anda sudah bisa digunakan.
5. Silahkan anda klik disini, untuk memulai membuat blog baru anda. Klik Memulai.
6. Isi lengkap biodata anda. Ceklis kotak kecil yang terdapat dibawahnya, klik Lanjutkan.
7. Silahkan pilih Negara anda dan masukkan Nomor ponsel anda untuk memperoleh kode verifikasi lewat ponsel anda. Kemudian klik Kirim kode verifikasi ke ponsel saya.
8. Hanya beberapa detik saja, Kode verifikasi Google anda pun terkirim diinbox sms ponsel anda.
9. Masukkan kode verifikasi tersebut, klik Verifikasi.
10. Silahkan isi Judul Blog dan Alamat blog (URL) anda, klik Cek Ketersediaan. Untuk memastikan nama blog tersebut belum pernah digunakan oleh orang lain. Klik Lanjutkan.
11. Pilih template awal sesuai dengan keinginan anda. Klik lanjutkan.
12. Blog anda sudah jadi! Klik Mulai Blogging untuk memulai blog perdana anda.
Selamat Mencoba..
Salamm Blogger...^_^
Related Post:
Tips dan Trik
- Fitur-Fitur Yang Akan Hadir dalam PES 2014
- PES EDIT 2013 PATCH 6.0 COMPLETE TRANSFER
- Tombol Keyboard Laptop Tidak Berfungsi/Error
- PESEdit 2013 Patch 5.0 (FIX) THE NEW SEASON
- Bagaimana Caranya Belajar Mencintai Pekerjaan Anda
- VGA Card Tidak Terdeteksi Komputer
- Tahukah Anda Fungsi Refresh Pada Komputer
- Tips dan Trik Rahasia Windows 7
- Registrasi Smadav Pro 8.9.1 dan New Key
- Tips Membuat Password Yang Aman Untuk Account Anda
- Mengatasi Masalah Error 619 Pada Koneksi Internet Anda
- Poker Indicator
- Mencari File Ganda Dalam Komputer Dengan AllDup
- Tips Memilih Laptop Yang Murah Dan Kuat Untuk Bermain Game 2012
- Trik Agar Smadav Tidak Terkena Blacklist
- Cara Mempercepat Transfer File Besar (New Update)
- 8 Tips Amankan Ponsel Pintar Dari Program Jahat
- Free Antivirus Terbaik untuk Perangkat Android Anda
- Cara Upgrade OS BlackBerry
- Memperbaiki error NTLDR is missing
- Mengembalikan Foto Yang Terhapus atau Hilang Menggunakan Card Recovery
- Driver Easy (Sofware Pendeteksi Driver) I Part 2
- Cara membersihkan monitor LCD
- Cara Menggunakan Deepfreeze
- Instal Windows 7 dari USB Flash Disk
0 komentar:
Posting Komentar